Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

RINTANGAN - RINTANGAN PERJALANAN MENUJU ALLAH SWT

RINTANGAN - RINTANGAN PERJALANAN MENUJU ALLAH SWT Hendaklah diketahui bahwa perjalanan seseorang hamba yang ingin menuju kehadlirat Allah SWT ia akan menghadapi beberapa rintangan-rintangan atau penghalang-penghalang. yang akan dijelaskan bahwa : “Hal-hal yang dapat merusakkan perjalanan menuju Allah SWT itu  diantaranya : a.Kasal (Malas), yaitu malas untuk mengerjakan ibadat kepada Allah SWT, padahal sebenarnya anda dapat dan sanggup untuk melakukan ibadat itu. b.Futur (Bimbang/Lemah pendirian), yaitu tidak memi liki tekad yang kuat karena terpengaruh oleh kehidupan duniawi. c.Malal (Pembosan), yaitu cepat merasa jemu dan bosan untuk melaksanakan ibadat karena merasa terlalu sering dilakukan padahal tujuan belum juga tercapai. Timbulnya hal-hal tersebut diatas adalah disebabkan kurang kuatnya rasa keimanan, kurang mantapnya keyakinan, dan banyak terpengaruh oleh hawa nafsunya sendiri. Selanjutnya hal-hal yang mengakibatkan gagalnya untuk mencapai

Postingan Terbaru

Pimpinan Majelis Dzikrullah Wa Dzikru Rasulullah Saw (Syeikh Rahmatul Ruhh Al Insani As Sirr Al Ladun Al Haqqullah Al Indunisi) Rahmat Sukmana)

Pintu Istana KERAJAAN ALLAH SWT

Ikhtisar Dzikir yang Sempurna

TENTANG MENCAPAI DERAJAT "INSAN KHAMIL"

HAJI DZAHIRIYAH DAN HAJI BATHINIYAH (HAJI JASMANI TIDAK AKAN SEMPURNA TAMPA HAJI RUHANI BATHINIYAH HATI)

Maqam Tawhid

Berselubung dalam Cahaya Nama-Nama Allah

Ibadah Haji Para Sufi

TENTANG HAJI

Puasa Mematikan Hawa Nafsu